Selasa, 26 Maret 2013

JKT48 Tsundere


Lirik Lagu JKT48 Tsundere Sertakan Sumber Jika hendak di Copas !! 

JKT48 - TSUNDERE !

Saat mata bertatapan, awas... awas
Seakan tak peduli, cuek... cuek
Apabila kau tak senang, minggir... minggir
Jangan panggil aku seenaknya aja

Cintaku anugrah merepotkan
Hanya dengan satu ciuman
Lebih - lebih minta minta lagi
Lebih - lebih menjadi serius
Lebih - lebih semakin mengikat
Cowo itu.... no tankyuu

Karna aku ini tsundere !
Bukakanlah mata diri ini
Didalam hati aku selalu
Rindu dimanja manja dere dere

Karna aku ini tsundere !
Kusembunyikan sifat lemah ku
Sendirian pun ku bisa hidup
Dan selalu berlaku tsun tsun
Tolonglah cintai diriku yang lain

Semua kata-kata manis , tidak... tidak
Jika ku tak suka , pergi... pergi
Memandang rendah pada , Noo Noo
Aku sudah seperti ini semenjak lahir

Itukaah sebabnya kau lelah
Dan mengapa kini hatiku
Pasti - pasti  menginginkanmu
Pasti - pasti sedih karenamu
Pasti - pasti ingin mengejarmu
Sesunguhnya
Hold me tight !

Tak akan bisa sembuh tsundere !
Biar pukul cambuk tak terlihat
Kompleksitas anak perempuan
Ku ingin di mengerti pelan pelan

Tak akan bisa sembuh tsundere !
Ingin di peluk tapi aku tahan
Kalau ku suka artinya kalah
Malu pada orang tsun tsun

Kesombongan diriku ini tolong patahkan lah....

Tiba -tiba ku teringat
Dengan prasangka  buruk itu
Katanya ku t'lah melakukan
Katanya ku t'lah mengatakan
Katanya ku t'lah mengirim sesuatu
Kubenci ini
Oh my god !

Karna aku ini tsundere !
Bukakanlah mata diri ini
Didalam hati aku selalu
Rindu dimanaja manja dere dere

Karna aku ini tsundere !
Kusembunyikan sifat lemah ku
Aku bisa hidup sendiri
Dan selalu berlaku tsun tsun
Tolonglah cintai pribadiku yang lain

Kesombongan diriku ini tolong patahkan lah....

Selamat Membaca !!

1 komentar: